Resep Dan Cara Membuat Empal Pedas Enak Mudah, akan mengulas mengenai resep empal pedas enak dan juga tentang cara membuat empal pedas mudah. empal pedas adalah masakan daging khas indonesia dengan bumbu empal yang pedas sehingga cocok sekali untuk lauk sehari hari dan juga dimakan bersama nasi putih hangat. resep empal pedas enak dan sederhana, cara membuat empal pedas juga sangat mudah.
1 kg Daging sapi cuci bersih, iris melebar
1/2 ltr Minyak untuk menggoreng
![]() |
empal pedas |
Bahan empal pedas
1 kg Daging sapi cuci bersih, iris melebar
1/2 ltr Minyak untuk menggoreng
Bahn Bumbu halus empal pedas
2 st Ketumbar
4 btr Kemiri
7 btr Bawang merah
4 siung Bawang putih
8 buah Cabe merah
2 ruas Lengkuas
2 sm Air asam
2 st Garam
2 lbr Daun salam
Cara membuat empal pedas
1. Campur daging dengan bumbu halus.
2. Rebus daging dengan 1 gelas air dengan menggunakan api sedang, lalu tambahkan air secukupnya hingga daging lunak.
3. Panaskan minyak lalu goreng daging sampai berwarna kecoklatan, angkat, tiriskan lalu geprek dengan ulekan. Sajikan dengan bawang goreng.
Sangat mudah dan sederhana sekali resep dan cara membuat empal pedas enak mudah edisi tempat onlineku hari ini. coba juga resep masakan lainnya, ada resep iga bakar jangkung dan juga resep daging panggang kecap inggris. Salam Onliners.